Feskul Pamdik 2020 (Festival Ekstrakurikuler Pameran Pendidikan) merupakan acara yang diinisiasi oleh Dinas Pendidikan (Dindik) Provinsi Jatim. Acara ini merupakan ajang untuk membangun nilai-nilai positif, seperti nilai kebersamaan, kerja sama, gotong kerja, etos kerja, dan kreativitas generasi muda, khususnya anak-anak …
Badan yang sehat merupakan salah satu syarat penting dalam suksesnya kegiatan belajar di sekolah. Bila siwa sehat, maka mereka akan mudah untuk fokus dan mencerna pelajaran yang diberikan. Adapun pepatah mengatakan, lebih baik mencegah dari pada mengobati. Dalam rangka mencapai …
Pembelajaran yang menyenangkan, inovatif dan kreatif merupakan implementasi pendidikan Indonesia berdasarkan muatan kurikulum 2013 sesuai pencapaian standart kompetensi dasar pada matapelajaran Sejarah Indonesia. Kegiatan ini mengusung materi terkait proses pemahaman siswa-siswi dalam menganalisis dan mengevaluasi peristiwa masa penjajahan Eropa-Jepang hingga …
Selamat atas prestasi yang diraih oleh siswa/i beserta keluarga besar SMA Muhammadiyah 7 Dalam ajang MILAD MUHAMMADIYAH KE-107 PCM MULYOREJO. JUARA 1 KIRAB JUARA 1 LOMBA PIDATO JUARA 1 LOMBA MENGHIAS NASI JUARA 2 LOMBA TARTIL QUR'AN JUARA 2 LOMBA …
Selamat Atas kemenangan anak-anak kita Juara 1 atas nama Via (XII IPS) Nuril (XI IPA) dan Bima (XI IPS) dengan Bimbingan Pak Ghofur. . . . SMAMSEVENSBY | SMA Muhammadiyah 7 Surabaya | SMAMJU Smamsevensby merupakan Sekolah Menengah Atas swasta …
Tidak hanya bakat akademik yang diasah oleh para siswa SMA Muhammadiyah 7. Sesuai dengan tag line sekolah yaitu "Sekolah IMAN (Inovatif dan Mandiri)" SMA Muhammadiyah 7 memberikan gebrakan terbaru dengan mengikuti "HONDA SHORT MOVIE COMPETITION". Kompetisi film ini diikuti oleh …
SMA Muhammadiyah 7 kembali mengikut sertakan siswa-siswinya dalam perlombaan "musikalisasi puisi" dan "cipta puisi sekaligus mebacakannya". lomba diikuti oleh 360 peserta se-Jawa Bali. Tim cipta puisi sekaligus membacakanya berhasil lolos 13 besar dari 58 tim. Sekolah berharap semakin banyak siswa-siswi …
Tim debat SMA Muhammdiyah 7 Surabaya yang di Ketuai oleh Sabila Bening Lusiagama berhasil menjadi finalis delapan besar di KEJUARAAN NASIONAL BIMBINGAN DAN KONSELING dalam perlombaan DEBAT NASIONAL. Pihak sekolah Muhammadiyah 7 Surabaya terus berikhtiar mencari bibit-bibit potensi siswanya dengan …
SMA Muhammadiyah 7 - 12 Agustus 2019 Dalam rangka merayakan hari raya Idul Adha, keluarga besar SMAMSEVENSBY megadakan penyembelihan hewan qurban di sekolah. Pelaksanaan ini bertujuan untuk menumbuhkan jiwa shodaqoh dalam siswa sekaligus sebagai ajang silaturahim dan pendekatan anak dengan …